Cara Ternak Lele di Ember Plastik, Ini Dia Tips nya!

- Minggu, 21 Agustus 2022 | 19:46 WIB
Cara ternak lele didalam ember plastik (RW)
Cara ternak lele didalam ember plastik (RW)

Warta Favorit - Cara ternak lele di ember plastik memang saat ini sedang banyak digandrungi, istilah kerennya budikdamber atau budidaya ikan dalam ember.

Cara merakit budikdamber adalah pertama kita siapkan plastik Cup seperti gelas air mineral, yang dibawahnya sudah dilubangi pakai solder.

Kemudian disampingnya ada lobang juga untuk mengontrol batas air. karena nantinya akan kita tanami sayur kangkung juga.

Pada bagian yang atas kita lobangi sedikit juga untuk tempat kita masukkan kawat seperti ini ini ada kawat besi panjangnya sekitar 15 cm yang akan kita masukkan agar plastiknya tidak robek.

Baca Juga: 71.212 Penonton Hadir Saat Inter Milan Hajar Spezia dengan Skor 3-0

Setelah itu kita bengkokkan dan disisi satunya kita bengkokkan juga serta usahakan seimbang jadi sama panjang kiri kanan nya.

Untuk bagian atasnya kita tekuk dahulu baru kita bengkokan lagi sambil kita tekan dan tahan baru kita bengkokkan.

Nah Lalu kita pasang di embernya, kawatnya ini cukup kita tekan supaya terpasang dengan kuat.

Ember yang kita gunakan ini ukuran kapasitas 80 Liter, kalau ember yang kecil itu ada dua ukurannya 40 Liter dan 50 liter.

Jadi kalau tidak ada ember yang besar, maka bisa pakai ember sekitar 50 liter tidak apa-apa.

Baca Juga: Manfaat Habbatussauda Untuk Lambung

Pada ember kita lubangi disampingnya fungsinya untuk mengontrol ketinggian air di dalam ember pada saat musim hujan agar airnya tidak akan meluap pada saat hujan.

Untuk airnya usahakan kita pakai air yang bersih, biasanya pakai air dari sumur yang sudah kita endapkan di tandon, kemudian kita endapkan lagi di ember.

Nah ini kita pakai kayu arang sebagai media tanam untuk mengganjal sayur kangkung, jika di daerah teman-teman kayu arang susah didapatkan.

Bisa juga kita ganti dengan sekam bakar atau arang sekam enggak masalah sama saja.

Halaman:

Editor: Nimet Bolluk

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Tips Sederhana Cara Memilih Sayuran Yang Baik

Rabu, 5 Oktober 2022 | 09:28 WIB

Best Insurance Stocks to Buy for Middle End 2022

Selasa, 4 Oktober 2022 | 07:30 WIB

Honda CR-V 2023, Akankah Menjadi Salah Satu SUV Terlaris?

Selasa, 20 September 2022 | 08:05 WIB
X